Yth. Bapak Ibu
Terlampir kami sampaikan undangan sosialisasi Instrumen Pemantauan dan Evaluasi Peringkat Akreditasi (IPEPA) yang akan dilaksanakan secara daring pada tgl 14 Juni 2021.
Peserta : 1. Pimpinan Perguruan Tinggi; 2. Wakil Rektor Bidang Akademik; dan 3. Ketua Badan Penjaminan Mutu.
Sehubungan dengan pentingnya sosialisasi ini, dimohon agar seluruh perguruan tinggi agar dapat hadir dan aktif berdiskusi dengan BAN-PT. Terima kasih.